(26 Februari 2020)
Dalam rangka menjalin silaturahmi dengan ITB (Institut Teknologi Bandung) maka YPMHB mengadakan audiensi ke Sekolah Ilmu Teknologi Hayati ITB. Pada kesempatan ini YPMHB memaparkan potensi sumber daya alam di Tapanuli Selatan yang belum banyak diteliti dan dimanfaatkan. Antusias akademisi dari SITH ITB diharapkan dapat segera terealisasi menjadi kegiatan nyata di lapangan.
